Rabu, 13 Juni 2012

Bantahan Bahwa al-Kitab adalah Kitab Jujur


silakan lihat Yesaya 42:1-4

"lihat,itu hambaku yang yang kupegang.orang pilihan-KU yang kepadanya aku berkenan.Aku telah menaruh Roh-KU ke atasnya supaya ia menyatakan hukum kepada bangsa bangsa.Ia tidak akan berteriak atau menyaringkan suara atau memperdengarkan suaranya di jalan.Buluh yang patah terkulai tidak akan diputuskannya dan sumbu yang pudar nyalanya tidak akan dipadamkannya,tetapi dengan setia ia akan menyatakan hukum.Ia sendiri tidak akan menjadi pudar dan tidak akan patah terkulai,sampai ia menegakkan hukum di Bumi;segala pulau menghararkan pengajarannya."


sekarang lihat Matius 12:15b-21
"banyak orang mengikuti yesus dan ia menyembuhkan mereka semuanya.ia dengan kera melarang mereka memberitahukan siapa dia,supaya genaplah firman yang disampaikan oleh nabi Yesaya:

"Lihatlah,itu hamba-ku yang kupilih,yang kukasihi,yang kepada-Nya jiwa-KU berkenan;Aku akan menaruh roh-Ku ke atas-Nya,dan ia akan memaklumkan hukum kepada bangsa bangsa.Ia tidak akan berbantah dan tidak akan berteriak suara-Nya di jalan jalan.Buluh yang patah terkulai tidak akan diputuskan-Nya dan sumbu yang pudar nyalanya tidak akan dipadamkan-Nya,sampai ia menjadikan hukum itu menang.Da pada-Nya lah bangsa bangsa akan berharap."

ada beberapa poin yang ingin saya sampaikan
1.penghilangan kata:
"Ia sendiri tidak akan menjadi pudar dan tidak akan patah terkulai,sampai ia menegakkan hukum di bumi."
adalah sebuah terjemahan yang tidak jujur yang terjadi di dalam Alkitab
2."Ia akan menyatakan hukum kepada bangsa bangsa" diganti menjadi"sampai Ia menjadikan hukum itu menang."
3.Ini adalah nubuwat yang disampaikan nabi yesaya untuk Nabi Muhammad SAW tetapi dipaksakan untuk yesus(Nabi Isa AS) sehingga harus dihilangkan beberapa kata
4.jika terjadi pengurangan seperti ini tidak mustahil terjadi penambahan juga bukan?


silakan buka kejadian 22:2
"Lalu firman Tuhan:"Ambillah olehmu(hai ibrahim)akan anakmu yang tunggal itu,yaitu Ishak yang kau kasihi,bawalah akan dia ke tanah Moria dan persembahkanlah dia di sana sebagai korban bakaran di ata sebuah bukit yang akan kutunjukkan kepadamu kelak."

nama Ishak jelas adalah tambahan karena anak pertama Ibrahim adalah Ismail,mana buktinya?silakan buka kejadian 16:16
di situ diterangkan bahwa umur Ibrahim 86 tahun ketika Ismail lahir

Kejadian 21:5
Sarah melahirkan Ishak ketika umur Ibrahim 100 tahun

Kita tahu anak yang pertama adalah Ismail,tetapi di ayat itu dituliskan anakmu yang tunggal yaitu Ishak.kan kalau tunggal artinya Ibrahim baru memiliki 1 orang anak,bagaimana mungkin disebutkan yang tunggal tetapi Ishak?


Imamat 11:7
di dalam alkitab Tahun 1960 disebutkan bahwa daging Babi haram,tetapi dalam Alkitab tahun 1976 disebutkan daging babi hutan haram kemudian tahun 1993 kembali ke Babi dan tahun 2005 kembali lagi ke babi hutan
sekarang saya mau tanya ,babi dengan babi hutan sama gak?orang dengan orang utan jelas berbeda.kalau berubah terus seperti itu saya mau tanya kepada anda yang beragama kristen,menurut anda yang bener itu yang mana?apa yang Babi atau yang babi hutan

Yesaya 28:8-14
lihat "Harus ini harus itu" pada alkitab versi Indonesia bandingkan dengan vrsi inggris yang dijelaskan hukum demi hukum

Tidak ada komentar:

Posting Komentar